Kumpulan Info Terbaru 2014 seperti Lowongan Pekerjaan, Tips Trik, Harga Handphone, Laptop, Kamera, Motor, Mobil, Tablet, Gadget Terbaru, Zodiak dll

bisnis online

Saturday, August 9, 2014

Pencegahan Kejang Dan Keracunan Pada Kehamilan

Pencegahan Kejang dan Keracunan pada Kehamilan sebaiknya segera ditangani oleh dokter agar tidak terjadi masalah yang semakin memburuk dan membahayan janin dan ibu hamil. Keracunan yang terjadi selama masa kehamilan atau yang dikenal dengan nama preekslamsia atau ekslamsia pada masa kehamilan maupun pada masa nifas. Penyakit ini diawali dengan terjadinya gejala hipertensi, dan penyakit ini sering disebut keracunan kehamilan.

Pencegahan Kejang Dan Keracunan Pada Kehamilan

Karena gejala ini pada umumnya terjadi selama masa kehamilan saja dan juga setelah kondisi melahirkan. Keluhan lain yang terjadi dari gejala tersebut seperti ulu hati terasa nyeri, sakit kepala yang berkepanjangan, kaki yang semakin membengkak, sering kali muncul rasa mual hingga muntah, maka gejala ini sudah termasuk pada kondisi keracunan yang cukup berat.

Untuk pencegahan kejang dan keracunan pada kehamilan, anda harus selalu rutin memeriksakan kesehatan kehamilan anda


Hal tersebut dilakukan untuk mencegar terjadinya beberapa masalah kesehatan selama masa kehamilan seperti kejang dan keracunan saat kehamilan. Dengan rutin memeriksakan kesehatan anda ke dokter, anda dapat menjaga kesehatan anda dengan baik selama masa kehamilan tersebut. Jika gejala tersebut tidak segera ditangani, maka ibu hamil akan mengalami resiko yang sangat tinggi. Diantarnya dapat menyebabkan gagal ginjal akut, pendarahan di otak, pembengkakkan paru-paru dan gejala selanjutnya yaitu ekslamsia.

Gejala selanjutnya dapat lebih parah dari gejala biasa yang disebabkan dari keracunan tersebut seperti terjadinya kejang-kejang yang akan membahayakan kesehatan ibu hamil dan juga bayi dalam kandungan. Namun jika ibu hamil sudah didiagnosis terkena penyakit preeklamsia ataupun ekslamsia, cara yang tepat yaitu dengan melahirkan bayi dalam kandungan. Namun cara ini tidak dapat selalu dilakukan karena ada beberapa kondisi dimana usia kehamilan masih terlalu muda sehingga tidak memungkinkannya untuk menjalani cara tersebut.

Jika gejalanya masih ringan, biasanya ibu hamil bisa menjalani rawat jalan namun harus selalu mengontrol tekanan darah anda. Untuk gejala yang lebih berat, anda harus menjalani perawatan di rumah sakit secara total. Demikianlah informasi yang telah kami sampaikan diatas mengenai pencegahan kejang dan keracunan pada kehamilan. Semoga artikel kesehatan diatas ini dapat bemanfaat untuk menjaga kesehatan anda.



Pencegahan Kejang Dan Keracunan Pada Kehamilan Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Post a Comment