Kumpulan Info Terbaru 2014 seperti Lowongan Pekerjaan, Tips Trik, Harga Handphone, Laptop, Kamera, Motor, Mobil, Tablet, Gadget Terbaru, Zodiak dll

bisnis online

Wednesday, July 23, 2014

Cara Menggunakan SSH Di Smartphone Android

Bagi anda yang ingin menggunakan SSH pada perangkat Android yang anda miliki, ada beberapa cara menggunakan SSH di smartphone Android dengan mudah. Pada awalnya SSH ini merupakan sebuah protokol jaringan yang dapat melakukan pertukaran data melalui saluran yang aman diantara dua perangkat jaringan. Namun seiring dengan kemajuan teknologi yang sudah semakin canggih seperti sekarang ini, penggunaan SSH ini dapat dijadikan sebagai alat untuk berinternetan gratis.

Cara Menggunakan SSH Di Smartphone Android

Biasanya cara ini banyak dilakukan pada perangkat laptop maupun komputer dengan menggunakan modem internet agar dapat melakukan akses internet secara gratis. Akan tetapi, bagaimana jika SSH ini digunakan pada perangkat Android yang sudah canggih seperti sekarang ini.

Berikut ini adalah beberapa cara menggunakan SSH di smartphone Android yang anda miliki :

  • Untuk menggunakan SSH pada perangkat Android anda, langkah pertama yang dapat anda lakukan adalah mendownload terlebih dahulu salah satu aplikasi Android untuk membantu anda menjalankan SSH tersebut. Anda dapat mendownload dan menginstall aplikasi “Connectbot” atau “Proxydroid”.
  • Jika anda sudah menginstal aplikasi diatas, anda dapat membuka aplikasi Connectbot dan memasukkan username, host, dan jugaport akun SSH yang sudah anda temukan di kolom yang sudah tersedia dengan format seperti userSSH@hostSSH. Contoh: mardiana@42.61.213.99:3128 dan klik enter. Kemudian pada tampilan layar tersebut terdapat kolom untuk mengisikan pasword. Setelah itu, anda msukkan akun SSH yang tadi sudah tersedia dan klik enter kembali.
  • Setelah terkoneksi, klik menu pilihan “port forward”, “menu”, “add port”. Kemudian pada kolom internal web server, anda isikan dengan 127.0.0.1 dan selanjutnya anda pilih (SOCK5) lalu anda isi port 3128 dan save.
  • Langkah selanjutnya anda buka aplikasi Proxydroid yang sudah anda install lalu anda isi host dengan 127.0.0.1 port 3128 bisa anda samakan dengan isian di atas. Selajutnya anda pilih (SOCK5) kemudian anda centang kolom Global Proxy lalu anda hubungkan atau conecct kan. Setelah melakukan cara dia atas hingga selesai. Anda sudah bisa menggunakan SSH pada perangkat Android yang anda miliki.

Demikianlah cara menggunakan SSH di smartphone Android yang dapat kami sampaikan pada artikel diatas. Semoga info teknologi ini dapat bermanfaat untuk anda semua.



Cara Menggunakan SSH Di Smartphone Android Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Post a Comment